Cara Mengatur Data Pemberangkatan transaksi Paket Umrah

Video Tutorial Cara Mengatur Data Pemberangkatan transaksi Paket Umrah


Panduan Tertulis Cara Mengatur Data Pemberangkatan transaksi Paket Umrah

Bila sebelumnya Anda sudah menambahkan data pemberangkatan, lalu Anda ingin mengubah data-data terkait pemberangkatan tersebut, dapat Anda lakukan pada halaman administrasi.

A. Mengubah Data Pemberangkatan Paket Umrah

Pada pengaturan ini Anda dapat melakukan, pada:

1. Menu “Manajemen Transaksi” > Pilih “Paket Umrah”  

 

2. Setelah itu Pilih "Data Pemberangkatan"

 

3. Klik "Detail Transaksi

 

4. Untuk Melakukan Pengubahan Data Pemberangkatan dengan Klik "Ubah Data Pemberangkatan"

 

5. Ubah Data Yang Ingin Disesuaikan

Screenshot (4).png

  • Mengubah Tanggal Berangkat. Ubah tanggal apabila memang Anda mengalami perubahan tanggal pemberangkatan.
  • Mengubah Program Hari. Jika program hari Anda mengalami perubahan. Silakan isikan program hari yang telah diubah.
  • Mengubah Durasi Program. Tentukan durasi program di Makkah dan Madinah.
  • Mengganti Bandara Keberangkatan. Silakan tentukan bandara keberangkatan yang Anda gunakan.
  • Mengubah Kuota Peserta. Silakan isikan kuota peserta yang sudah diupgrade atau diubah.
  • Menambah Mutawwif. Pilih data muthawif untuk pemberangkatan tersebut.

Screenshot (17).png

  • Mengubah atau menambah Maskapai yang digunakan. Untuk menambah Maskapai Anda dapat klik "Tambah Maskapai" dan untuk mengatur waktu take off, waktu landing, serta bandara asal dan bandara tujuan maskapai. Anda dapat mengklik icon pensil.
  • Mengatur Hotel Pemberangkatan. Anda dapat membatasi kuota maksimal untuk masing-masing jenis kamar. Silakan isikan waktu check in dan check out serta isikan pembatasan kuota untuk permasing-masing kamar apabila diperlukan. Fitur pembatasan kuota kamar digunakan apabila dalam satu pemberangkatan Anda telah membatasi jumlah pax yang dapat ditransaksikan pada setiap kamar tersebut.
  • Mengubah status Perlengkapan Pemberangkatan apakah sudah lengkap atau belum lengkap.

Setelah selesai, klik "Simpan Data"

 

B. Menggandakan Data Pemberangkatan Paket Umrah

Gandakan Data Pemberangkatan berfungsi bila Anda ingin membuat pemberangkatan baru dengan data-data yang secara keseluruhan hampir sama dengan pemberangkatan tersebut. Pada pengaturan ini Anda dapat melakukan, pada:

1. Menu “Manajemen Transaksi” > Pilih “Paket Umrah”  

 

2. Setelah Itu Pilih "Data Pemberangkatan"

 

3. Klik "Detail Transaksi

 

4. Untuk Melakukan Salin Data Pemberangkatan Dengan Klik "Gandakan Data Pemberangkatan "

 

5. Klik "OK"

Untuk melengkapi data pemberangkatan, dapat Anda Akses pada Link ini

 

C. Menghapus Data Pemberangkatan Paket Umrah

Pada pengaturan ini Anda dapat melakukan, pada:

1. Menu “Manajemen Transaksi” > Pilih “Paket Umrah”  

 

2. Setelah Itu Pilih "Data Pemberangkatan"

 

3. Klik "Detail Transaksi

 

4. Untuk Melakukan Penghapusan Data Pemberangkatan Dengan Klik "Hapus Data Pemberangkatan"

 

D. Mencetak Informasi Pemberangkatan Paket Umrah

Pada pengaturan ini Anda dapat melakukan, pada:

1. Menu “Manajemen Transaksi” > Pilih “Paket Umrah”  

 

2. Setelah Itu Pilih "Data Pemberangkatan"

 

3. Klik "Detail Transaksi

 

4. Untuk Mencetak Informasi Data Pemberangkatan Dengan Klik "Cetak Informasi Pemberangkatan"

 

5. Pilih Informasi Pemberangkatan Yang Ingin Dicetak


 

6. Klik "Cetak Halaman"

 

 

 

 

Materi Manajemen Transaksi Lainnya
Twit Terbaru
Facebook Erahajj
messenger icon
messenger icon Chat Dengan Kami