Cara Mengatur Transaksi Paket Badal Haji

Video Tutorial Cara Mengatur Transaksi Paket Badal Haji


Panduan Tertulis Cara Mengatur Transaksi Paket Badal Haji

Apakah Anda ingin mengatur data transaksi seperti penginputan pembayaran angsuran, pembayaran komisi, dan lain sebagainya untuk paket Badal Haji yang sudah di transaksikan? di sistem Erahajj Anda dapat mengatur data transaksi tersebut. Setelah Anda melakukan transaksi maka Anda harus mengatur data transaksi nya. Adapun panduan untuk mentransaksikan paket Badal Haji, sebagai berikut: Mentransaksikan Paket Badal Haji

Untuk mengatur data transaksi paket Badal Haji Anda dapat mengikuti panduan sebagai berikut:

1. Pada "Manajemen Administrasi" > Klik "Manajemen Transaksi" > Pilih "Badal Haji"

admin.xit.erahajj.co.id_transaksi_paket-la_transaksi_detail_32522_p=diskusi.png

2. Pilih "Data Transaksi"

admin.xit.erahajj.co.id_transaksi_badal-haji_transaksi_detail_32437.png

3. Jika Anda mengalami kesulitan untuk mencari transaksi, Anda bisa melakukan filter data transaksi

admin.xit.erahajj.co.id_transaksi_badal-haji_transaksi.png

4. Sesuaikan dengan informasi yang Anda ketahui untuk mempermudah, sebagai contoh filter dengan "Nama Pemesan"

admin.xit.erahajj.co.id_transaksi_badal-haji_transaksi (1).png

5. Klik "Tampilkan Data"

admin.xit.erahajj.co.id_transaksi_badal-haji_transaksi (2).png

6. Tentukan transaksi yang ingin Anda ubah, pada kolom "Opsi" klik "Detail Transaksi"

admin.xit.erahajj.co.id_transaksi_badal-haji_transaksi_kode_transaksi=&waktu_transaksi=-&operator_user_id=-&nama_pemesan=Erahajj+Indonesia&nama_induk_pemesan=&status_transaksi_id=-&status_pe

Pada Detail Transaksi ada beberapa tab yang harus Anda perhatikan, sebagai berikut:

A. Transaksi

1. Pilih tab "Transaksi"

admin.xit.erahajj.co.id_transaksi_badal-haji_transaksi_detail_32437 (1).png

2. Jika Anda ingin melakukan pengubahan pada transaksi tersebut, klik "Ubah Transaksi"

admin.xit.erahajj.co.id_transaksi_badal-haji_transaksi_detail_32437 (1).png

3. Ubah form sesuai dengan apa yang ingin Anda ubah pada transaksi tersebut

admin.xit.erahajj.co.id_transaksi_badal-haji_transaksi_detail_32437 (2).png

Anda dapat mengubah Form Transaksi Paket LA sesuai dengan ketentuan berikut:

a. Kantor Pelayanan: Ubah kantor pelayanan tempat paket tersebut tersedia, apakah kantor pusat atau kantor cabang. Untuk menambahkan Data Kantor Cabang Anda dapat mengakses panduan berikut: Data Kantor Cabang

b. Waktu Kedatangan (Mulai): Tentukan tanggal kedatangan mulai sesuai dengan tiket yang sudah dipesan untuk keberangkatan

g. Waktu Kedatangan (Selesai): Tentukan tanggal selesai pelaksanaan badal haji sesuai dengan tiket yang sudah dipesan untuk pemberangkatan

h. Harga Layanan: Tentukan harga layanan badal Haji per pax, sesuai dengan kesepakatan

i. Tampilan Harga Kurs: Tentukan harga kurs yang digunakan pada transaksi tersebut

j. Waktu Transaksi: Tentukan waktu transaksi yang dilakukan oleh pelanggan tersebut

k. Jatuh Tempo: Tentukan waktu jatuh tempo untuk transaksi tersebut

l. Potongan Harga: Tambahkan nominal potongan harga untuk transaksi tersebut, maka secara otomatis akan mengurangi harga tagihan. Adapun panduan untuk menambahkan Potongan Harga Transaksi Paket Badal Haji, Anda dapat mengikuti panduan sebagai berikut: Potongan Harga

m. Biaya Tambahan: Tambahkan nominal biaya tambahan untuk transaksi tersebut, maka secara otomatis akan menambah harga tagihan. Adapun panduan untuk menambahkan Biaya Tambahan Transaksi Paket Badal Haji, Anda dapat mengikuti panduan sebagai berikut: Biaya Tambahan

n. Catatan: Tambahkan catatan penting untuk transaksi tersebut (jika ada)

4. Jika sudah dilengkapi klik "Simpan Data", klik "OK"

admin.xit.erahajj.co.id_transaksi_badal-haji_transaksi_detail_32437 (2).png

5. Jika Anda ingin melakukan pembatalan transaksi tersebut, klik "Pembatalan Transaksi", pilih "OK"

admin.xit.erahajj.co.id_transaksi_badal-haji_transaksi_detail_32437 (1).png

Catatan:

Adapun panduan untuk melakukan Pembatalan Transaksi Paket Badal Haji, Anda dapat mengikuti panduan sebagai berikut: Pembatalan Transaksi

6. Jika Anda ingin menghapus transaksi tersebut, klik "Hapus Transaksi", pilih "OK"

admin.xit.erahajj.co.id_transaksi_badal-haji_transaksi_detail_32437 (1).png

7. Jika Anda ingin mencetak form transaksi tersebut, klik "Cetak Form Transaksi"

admin.xit.erahajj.co.id_transaksi_badal-haji_transaksi_detail_32437 (1).png

Catatan:

Adapun panduan untuk mencetak Form Transaksi Paket Badal Haji, Anda dapat mengikuti panduan sebagai berikut: Mencetak Form Transaksi

Adapun tampilan "Cetak Form Transaksi" paket Badal Haji, sebagai berikut:

Screen Shot 2023-02-19 at 00.04.29.png

 

B. Daftar Jamaah

Adapun panduan untuk mengelola Daftar Jamaah Paket Badal Haji, Anda dapat mengikuti panduan sebagai berikut: Mengelola Manifest

C. Penyerahan Dokumen

Adapun panduan untuk mengelola Penyerahan Dokumen Paket Badal Haji, Anda dapat mengikuti panduan sebagai berikut: Mengelola Penyerahan Dokumen

D. Penerimaan Kelengkapan

Adapun panduan untuk mengelola Penerimaan Kelengkapan Paket Badal HajiAnda dapat mengikuti panduan sebagai berikut: Mengelola Penerimaan Kelengkapan

E. Pembayaran

Adapun panduan untuk mengelola Pembayaran Paket Badal Haji, Anda dapat mengikuti panduan sebagai berikut: Mengelola Pembayaran

F. Diskusi

Adapun panduan untuk mengelola Diskusi Paket Badal Haji, Anda dapat mengikuti panduan sebagai berikut: Mengelola Diskusi

G. Komisi

Adapun panduan untuk mengelola Komisi Paket Badal Haji, Anda dapat mengikuti panduan sebagai berikut: Mengelola Komisi

H. Keuangan

Adapun panduan untuk mengelola Keuangan Paket Badal Haji, Anda dapat mengikuti panduan sebagai berikut: Mengelola Keuangan

Materi Manajemen Transaksi Lainnya
Twit Terbaru
Facebook Erahajj
messenger icon
messenger icon Chat Dengan Kami