Mengelola Tampilan Halaman Utama : Mengelola Menu

Video Tutorial Mengelola Tampilan Halaman Utama : Mengelola Menu


Panduan Tertulis Mengelola Tampilan Halaman Utama : Mengelola Menu

Menu pada halaman depan website Anda bagian atas berisi konten yang penting dan biasanya sering dicari oleh calon jama'ah atau pengunjung website Anda. 

menu.png

Contoh Menu Pada Website

 

Untuk mengatur tampilan menu pada website Anda : pilih Menu Pengaturan Web > klik Tampilan Halaman Utama 

layout&warna.png

Pengaturan Tampilan Menu

 

  • Ikon " ikon menu.png " berfungsi untuk menambahkan daftar menu
  • Ikon " ikon setting2.png " berfungsi untuk mengubah tipe menu

 

1. Menambah Daftar Menu

Untuk menambah daftar menu yang akan ditampilkan pada website Anda, klik ikon ikon menu.png "Ubah Daftar Menu" 

Maka akan tampil pengaturan sebagai berikut :

menu2.png

Pengaturan Daftar Menu

 

Klik tombol "Tambah Menu". Maka isikan data menu yang akan ditambahkan :

tambahmenu.png

Pengisian Data Menu yang Akan Ditambahkan

 

  • Judul Menu, isikan judul menu

  • URL Menu, klik ikon bumi.png "Pilih Link Internal", maka akan terlihat daftar halaman dan konten yang telah Anda tambahkan di menu halaman & konten. Pilihlah salah satu link sesuai dengan menu yang Anda tambahkan dengan klik tanda centang " ikoncentang.png " pada kolom Opsi seperti pada gambar di bawah. Maka URL otomatis terisi. 

ubahdaftarmenu.png

Daftar Link Internal Menu

 

  • Tab Baru, centang tab baru bila Anda ingin ketika menu tersebut di klik, maka menu tersebut akan dibuka di tab yang baru, tidak di tab yang sama.

  • Opsi, ikon " ikon up.png " berfungsi untuk memindahkan posisi menu ke urutan yang lebih awal dibanding menu yang lain. Ikon " ikon down.png " berfungsi memindahkan posisi menu ke urutan yang lebih akhir dibanding menu yang lain. Ikon " ikon plus 2.png " berfungsi menambahkan sub menu. Ikon " tombol hapus data.png " berfungsi menghapus menu.

 

Klik "Simpan Menu" jika data menu sudah benar

 

Maka menu yang sudah ditambahkan akan muncul pada daftar menu di website Anda

infokeagenan.png

Contoh Penambahan Menu Baru Pada Website

 

 

2. Mengubah Tipe Menu

Untuk mengubah tipe menu, pilih Menu Pengaturan Web >  klik Tampilan Halaman Utama > Klik  ikon Ubah Tipe Menu " ikon setting2.png "

tipe menu.png

Pengaturan Tipe Menu

Pilihlah tipe menu sesuai keinginan Anda, lalu klim "Simpan Data"

Materi Data Master & Pengaturan Administrasi Lainnya
Twit Terbaru
Facebook Erahajj
messenger icon
messenger icon Chat Dengan Kami