Video Tutorial Penambahan Struktur Biaya Transaksi Umrah
Panduan Tertulis Penambahan Struktur Biaya Transaksi Umrah
Pengelolaan struktur biaya pada transaksi umrah dilakukan untuk menambahkan apa saja komponen biaya yang dikeluarkan maupun didapatkan oleh travel Anda pada pemberangkatan umrah. Untuk mengatur apa saja komponen biaya transaksi paket umrah, dapat Anda kelola pada Manajemen Administrasi.
Untuk menambahkan komponen baiya yang dikeluarkan (pengeluaran) tersebut dapat mengikuti langkah-langkah, berikut :
1. Pada Manajemen Administrasi > Klik "Manajemen Paket" > Pilih "Paket Umrah"
2. Pilih "Pengaturan Transaksi"
3. Pilih nama pengaturan
a. Bila "Struktur Biaya Pengeluaran Transaksi Paket Umrah", klik "Ubah data" pada no 20 "Struktur Biaya Pengeluaran Transaksi Umrah"
Struktur biaya pengeluaran adalah kumpulan komponen biaya yang dikeluarkan untuk paket umrah
Maka akan menampilkan form sebagai berikut
1. Nama Kategori : Isi nama kategori biaya pengeluaran
2. Urutan : isi urutan kategori biaya pengeluaran
3. Mandatory : menandakan induk kategori
4. Opsi : kolom tombol untuk "sub kategori", "hapus kategori" dan "ubah kategori"
- Untuk menambahkan Induk kategori pilih "Tambah Induk Kategori Pengeluaran Baru"
- Isi Nama kategori, lalu klilk "Simpan Kategori"
b. Bila "Struktur Biaya Pendapatan Transaksi Paket Umrah", klik "Ubah data" pada no 19 "Struktur Biaya Pendapatan Transaksi Umrah"
Struktur biaya pendapatan adalah kumpulan komponen biaya yang pemasukan untuk paket umrah
- Untuk menambahkan Induk kategori pilih "Tambah Induk Kategori Pendapatan Baru"
- Isi Nama kategori, lalu klilk "Simpan Kategori"
Untuk melakukan pengaturan struktur biaya pada tautan ini