Cara Mengatur Data Master Kategori Akun

Video Tutorial Cara Mengatur Data Master Kategori Akun


Panduan Tertulis Cara Mengatur Data Master Kategori Akun

Kategori akun berfungsi untuk mengelompokkan akun yang sejenis ke dalam kategori/kelompok yang sama. 

 

Untuk mengelola kategori akun pada sistem akuntansi travel Anda, dapat Anda kelola pada Manajemen Keuangan

A. Menambahkan Kelompok Akun

Pada pengaturan ini Anda dapat melakukan, pada:

1. Menu “Manajemen Keuangan” > Pilih “Data Master & Pengaturan” > Klik "Kategori Akun"

2. Untuk Menambahkan Kategori Akun dengan Klik "Tambah Data"

3. Isikan data pada Form Kategori Akun, Setelah itu klik "Simpan Data"

  • Nama, isikan nama kategori akun baru yang ingin Anda tambahkan 
  • Induk Kategori, induk kategori telah disediakan oleh sistem, pilih salah satu induk kategori yang merupakan jenis dari kategori akun yang Anda tambahkan tersebut

 

 

B. Menghapus Kelompok Akun

Kelompok Akun dapat dilakukan penghapusan hanya untuk kelompok akun yang baru ditambahkan

 

Pada pengaturan ini Anda dapat melakukan, pada:

1. Menu “Manajemen Keuangan” > Pilih “Data Master & Pengaturan” > Klik "Kategori Akun"

2. Untuk Menghapus Kategori Akun dengan Klik "Hapus Data"

 

 

C. Mengubah Kelompok Akun

Kelompok Akun dapat dilakukan pengubahan hanya untuk kelompok akun yang baru ditambahkan.

 

Pada pengaturan ini Anda dapat melakukan, pada:

1. Menu “Manajemen Keuangan” > Pilih “Data Master & Pengaturan” > Klik "Kategori Akun"

2. Untuk Mengubah Kategori Akun dengan Klik "Ubah Data"

3. Ubah Data yang diinginkan, Setelah itu klik "Simpan Data"

 

Twit Terbaru
Facebook Erahajj
messenger icon
messenger icon Chat Dengan Kami