Cara Menambah Data Master Asuransi

Video Tutorial Cara Menambah Data Master Asuransi


Panduan Tertulis Cara Menambah Data Master Asuransi

Asuransi merupakan salah satu benefit yang didapatkan dari perusahaan guna meningkatkan kesejahteraan karyawan. Data master asuransi digunakan untuk mencatat jenis asuransi yang akan digunakan oleh perusahaan maupun karyawan perusahaan Anda. 

Data master asuransi dapat diakses di Manajemen SDM.

A. Tambah Data Master Asuransi

Pada pengaturan ini Anda dapat melakukan, pada:

1. Menu “Data Master & Pengaturan” > Pilih “Asuransi” 

2. Setelah itu Klik "Tambah Data"

  • Tambah Data, berfungsi untuk menambah nama asuransi
  • Show entries, berfungsi untuk menentukan jumlah data asuransi yang akan tampil pada tabel
  • Search, berfungsi untuk mencari data asuransi yang telah ada dalam tabel
  • Tabel, berfungsi menampilkan seluruh data jenis asuransi

3. Isi Data-data yang ditampilkan, Setelah itu Klik "Simpan Data"

  • Nama, isikan nama/jenis asuransi
  • Keterangan, isikan keterangan dari asuransi yang ditambahkan

 

B. Pengahapusan Data Master Asuransi

Pada pengaturan ini Anda dapat melakukan, pada:

1. Menu “Data Master & Pengaturan” > Pilih “Asuransi

2. Pilih “Hapus Data” Pada Kolom Opsi

 

C. Mengubah Data Master Asuransi

Pada pengaturan ini Anda dapat melakukan, pada:

1. Menu “Data Master & Pengaturan” > Pilih “Asuransi” 

2. Pilih “Ubah Data” Pada Kolom Opsi

Twit Terbaru
Facebook Erahajj
messenger icon
messenger icon Chat Dengan Kami